Deskripsi Pekerjaan :
Tugas PDCA (PLAN DO CHECK ACTION):
- Memastikan proses review terlaksana di semua level dan pencapaianya targetnya.
- Membuat, mengolah, menganalisa, melaporkan dan mendokumentasikan hasil review (achievement strategy dan target) secara detail beserta implementasinya pada level direksi.
- Memastikan berjalannya siklus PDCA di perusahaan.
- Memfasilitasi PDCA meeting pada semua unit kerja.
- Melakukan persiapan periodik review/strategic meeting.
Kualifikasi :
- Usia maksimal 35 tahun.
- Pendidikan minimal S1 Jurusan Teknik Industri/Akuntansi/Manajemen/Statistika/Matematika, Teknik Informatika, D3 Akuntansi dengan minimal IPK 3,00.
- Pengalaman minimal 1 tahun di fungsi/tugas yang sama.
- Fresh graduate dipersilahkan melamar.
- Terbiasa dalam mengaplikasikan konsep PDCA (Plann Do Check Action).
- Memiliki kemampuan analisa dan konseptual yang baik, mampu bekerja secara multi tasking dan teamwork.
- Dinamis, kreatif, komunikasi interpersonal, Integritas, semangat juang dan kepercayaan diri tinggi.
- Terbiasa bekerja di bawah tekanan.
Untuk informasi lebih lengkap, bisa kunjungi laman berikut :
Departemen Rotasi
Kabinet Cakra Wangsa
Himatika UGM